Judul Buku : Manasik Haji & Ziarah Spiritual
Penerbit : UIN Malang Press
Tahun : 2009
ISBN : 979-24-3354-0
Deskripsi Buku
Bagi calon jamaah haji dan umrah, maupun yang hendak berwisata di tanah suci Mekah-Medinah, buku sangat membantu. Sebab, semua panduan manasik haji dan umrah, tips bagi jamaah hingga informasi tempat bersejarah di tanah suci, telah dijelaskan dalam buku ini.
Abstrak dan Daftar Isi, klik DISINI
Tidak ada komentar:
Tulis komentar